You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PMKS di Jakut Terjaring Razia Menurun
.
photo doc - Beritajakarta.id

Jumlah PMKS yang Terjaring Razia Menurun

Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) yang terjaring razia di Jakarta Utara hingga pertengahan September ini, jumlahnya jauh berkurang dibanding periode sama tahun lalu.

Tahun lalu dalam kurun waktu yang sama, terjaring sebanyak lebih dari 10 PMKS

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Utara, Aji Antoko mengatakan, pada pertengahan Septemebr 2014 lalu PMKS yang terjaring razia ada 10, sedangkan pada tahun ini hanya tiga orang. 

Pejabat di Dinas Sosial Diwajibkan Berinovasi

Tahun lalu dalam kurun waktu yang sama, terjaring sebanyak lebih dari 10 PMKS. Artinya, terdapat penurunan yang cukup signifkan untuk tahun ini,” ujar Aji Antoko, Kamis (17/9). 

Menurunnya jumlah PMKS di Jakarta Utara, jelas Aji, karena rutinnya petugas Pelayanan, Pengawasan dan Pengendalian Sosial (P3S) melakukan sweeping di titik-titik rawan, seperti kawasan Tanjung Priok, Pademangan, Kelapa Gading, Semper dan Jalan Raya Penjaringan.

Umumnya, terang Aji, PMKS yang terjaring razia adalah pengemis, pengamen, psikotik, dan gelandangan. “Dengan gencarnya razia sesuai berkomitmen kiranya PMKS yang beroperasi di Jakarta Utara jera hingga Jakarta Utara steril dari PMKS,” tandas Aji.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1463 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1275 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1069 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1008 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye981 personDessy Suciati