You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
53 Ekor Hewan Kurban Belum Cukup Umur Dijual di Jaksel
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

53 Ekor Hewan Kurban Belum Cukup Umur Dijual di Jaksel

Suku Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) Jakarta Selatan, menemukan 53 ekor hewan kurban yang belum cukup umur dijual di beberapa lokasi penampungan.

Hewan kurban itu kami temukan di Pesanggrahan 22 ekor dan Pancoran 13 ekor

Kepala Suku Dinas KPKP Jakarta Selatan, Kristrisasi mengaku, pihaknya telah memberikan peringatan agar para pedagang tidak menjual hewan kurban di bawah umur.

"Hewan kurban itu kami temukan di Pesanggrahan 22 ekor dan Pancoran 13 ekor. Sedangkan puluhan hewan lainnya tersebar di beberapa wilayah kecamatan," kata Kristrisasi, Rabu (23/9).

Wali Kota Jakpus Serahkan Sapi Kurban untuk Warga Kali Pasir

Menurut Kristrisasi, selain mengawasi hewan yang belum cukup umur, pihaknya juga telah memeriksa kesehatan kambing, sapi dan kerbau.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1251 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1201 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1057 personDessy Suciati
  4. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye963 personDessy Suciati
  5. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye957 personTiyo Surya Sakti