You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Manggrai Kekeringan Air Bersih
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Warga Manggarai Kesulitan Air Bersih

Warga RT 11, 12, 13, 14 dan 15 RW 10, Kelurahan Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan, kesulitan mendapatkan air bersih, karena sumur mereka kekeringan.

Saat ini warga masih bisa mendapatkan air bersih dari para tetangga

Totok (50), warga RT 15/10 mengatakan, kekeringan ini berlangsung sudah dua bulan dan mereka harus antri mendapatkan air besih dari jetpam di Kantor Sekretariat RW 10.

"Warga di sini sudah dua bulan kekeringan, belum ada bantuan air bersih," kata Totok, Senin (9/11).

Kemarau Panjang, Pasokan Air PAM Jaya Relatif Aman

Pantauan Beritajakarta.com, galon minuman kosong milik warga memang tampak berjejer di Kantor Sekretariat RW 10. Aktivitas mengisi air di situ, berlangsung dari pagi hingga malam hari.

Lurah Manggarai, Ismail Sumantri menuturkan, tidak semua warga di RW 10 yang mengalami kesulitan air bersih. Kekeringan hanya dialami beberapa warga akibat musim kemarau panjang.

"Ini hanya musibah kecil. Saat ini warga masih bisa mendapatkan air bersih dari para tetangga," tandas Ismail.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3550 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1425 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye939 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye922 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik