You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
16 Titik Jalan Rusak di Ciracas Diperbaiki
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

16 Titik Jalan Rusak di Ciracas Diperbaiki

Belasan titik jalan rusak di Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur sudah mulai diperbaiki. Jalan yang rusak kebanyakan jalan lingkungan, yang perbaikannya menggunakan aspal hotmix.

Titik jalan yang dihotmix itu karena kondisinya rusak, a spalnya mengelupas dan berlubang. Anggaran perbaikan dari kecamatan

Camat Ciracas, Romi Sidharta mengatakan, ada 16 titik kerusakan yang sudah mulai diperbaiki, dan berada di lima kelurahan. Antara lain lima titik di Kelurahan Rambutan, satu titik di Ciracas, empat titik di Kelapa Dua Wetan, tiga titik di Susukan dan tiga titik di Cibubur.

"Titik jalan yang dihotmix itu karena kondisinya rusak, aspalnya mengelupas dan berlubang. Anggaran perbaikan dari kecamatan," ujar Romi, Selasa (24/11).

Dijadikan Lahan Parkir, Taman Kolong Tol Ancol Rusak

Menurut Romi, 16 titik perbaikan tersebut memiliki luas total 11.269 meter persegi. Sementara nilai anggaran yang disediakan untuk perbaikan jalan sebesar Rp 1,4 miliar.

"Kita targetkan kalau memang cuaca mendukung bisa selesai dalam tiga minggu ke depan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2248 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1263 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1220 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1073 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati