You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lahan Blok Parkir Pasar Minggu Akan Beralihfungsi Untuk Parkir
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Lahan di Blok Parkir Pasar Minggu Dibongkar

Lahan seluas 400 meter di blok parkir Pasar Minggu, Jakarta Selatan, yang selama ini ditempati pedagang kaki lima (PKL) dibongkar petugas Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) DKI Jakarta.

Ini dalam rangka penataan pasar lokbin

Kepala Dinas KUMKMP DKI Jakarta, Irwandi mengatakan, lahan yang sudah digunkana PKL selama tiga tahun lebih itu akan dikembalikan fungsinya sebagai sarana parkir untuk pengunjung lokasi binaan (Lokbin) Pasar Minggu.

"Kalau asalnya parkir dijadikan tempat parkir, ini dalam rangka penataan pasar lokbin," kata Irwandi, Senin (14/12).   

Pemkot Jakbar akan Buat Lokbin untuk PKL Asemka

Menurut Irwandi, lahan parkir tersebut bisa menampung 100 motor dan mobil barang para pedagang pasar lokbin, sehingga tidak mengganggu arus lalu lintas.

"Nantinya akan dibatasi antara parkir motor dan bongkar muat," ujar Irwandi.  

Ditambahkan Irwandi, pengunjung lokbin tidak akan dipungut biaya parkir di lahan tersebut. ""Tidak ada yang mengelola, semua gratis," tandas Irwandi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8850 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2753 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1700 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1527 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1391 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik