You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Petugas Penopingan Pohon Rawan di Jaksel Akan Ditambah
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

2016, Tim Penopingan Pohon di Jaksel Ditambah

Untuk merespon secara cepat penopingan pohon yang membahayakan bagi masyarakat, Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Selatan akan menambah petugas penopingan pohon yang rawan tumbang.

Sebelumnya tim penopingan hanya tiga, tahun depan akan ditambah jadi 10 tim. Masing-masing tim diisi lima orang dan dilengkapi dengan gergaji mesin

Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Selatan, Siti Hasni mengatakan, pada 2016 mendatang akan merubah pola kerja pada Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) yang dipimpinnya. Ini untuk memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat.

"Kami ingin merubah cara kerja. Yang sebelumnya penopingan berdasarkan permintaan warga, nantinya kami yang akan melakukan penopingan pohon yang berbahaya," katanya, Rabu (30/12). 

Cegah Tumbang, Pohon di Jl Duri Raya Ditoping

Menurut Hasni, untuk mendukung pekerjaan Petugas Harian Lepas (PHL) akan dilengkapi sarana dan prasarana yang memadai dan menambah petugas penopingan menjadi 10 tim.

"Sebelumnya tim penopingan hanya tiga, tahun depan akan ditambah jadi 10 tim. Masing-masing tim diisi lima orang dan dilengkapi dengan gergaji mesin," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1245 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1234 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1179 personTiyo Surya Sakti
  4. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1142 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1066 personNurito