You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Hindari Menggunakan Jasa Travel Ilegal
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Hindari Menggunakan Jasa Travel Ilegal

Perkembangan wisata Kepulauan Seribu semakin meningkat. Tingginya angka wisatawan dimanfaatkan oleh pelaku wisata untuk membuka jasa travel atau guide.

Ini untuk mengantisipasi terulangnya musibah yang terjadi akibat banyak wisatawan mandiri yang berlibur tanpa menggunakan jasa agen travel resmi

Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Muhammad Anwar mengimbau wisatawan agar selektif dalam menggunakan jasa travel atau guide.

Wisatawan Mandiri di Pulau Seribu Wajib Lapor

"Ini untuk mengantisipasi terulangnya musibah yang terjadi akibat banyak wisatawan mandiri yang berlibur tanpa menggunakan jasa agen travel resmi," ujar Anwar, Jumat (8/1).

Sebelumnya, dua wisatawan tewas tenggelam di pantai Pulau Air, Kepulauan Seribu pada Sabtu (2/1) lalu. Mereka terseret arus laut saat berenang disekitar perairan pulau tersebut.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Mengaku Nyaman, Rano Karno Bakal Rutin Naik Angkutan Umum ke Balai Kota

    access_time25-02-2025 remove_red_eye4070 personFolmer
  2. Dinas KPKP Sukses Gelar Sterilisasi Massal Kucing Jalanan

    access_time24-02-2025 remove_red_eye3383 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1436 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Pemprov DKI Gratiskan Layanan Transportasi untuk 15 Golongan, Berikut Rinciannya

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1128 personFolmer
  5. Andika Wisnuadji Resmi Jadi Legislator DPRD DKI Gantikan Misan Samsuri

    access_time26-02-2025 remove_red_eye911 personDessy Suciati