You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Rabu, RPTRA Melati Akan Diresmikan Gubernur
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Rabu, RPTRA Melati di Gambir Diresmikan

Pembangunan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Melati di Jl Petojo Barat 5, Kelurahan Duri Pulo, Gambir, Jakarta Pusat, hampir rampung. Rencananya RPTRA ini akan diresmikan Rabu (20/1) mendatang. 

RPTRA ini sudah 99 persen hanya tinggal finishing dan pembersihan saja

"RPTRA ini sudah 99 persen hanya tinggal finishing dan pembersihan saja," ujar Fauzi, Camat Gambir, Senin (18/1).

Pembangunan RPTRA Cilangkap Tertunda

Dikatakan Fauzi, RPTRA seluas 2.027 meter persegi ini dilengkapi sejumlah sarana bermain seperti lapangan futsal, bulutangkis, jogging trak, ruang serba guna, kolam ikan, tanaman obat keluarga (toga) serta dilengkapi closed circuit television (CCTV) dan Wi-Fi. 

"Rencananya ini akan diresmikan langsung oleh Gubernur DKI Jakarta Rabu (20/1)," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1705 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik