You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Penghijuan Kembali Dilakukan Di Pulau Pemukiman
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Penghijuan di Kepulauan Seribu Harus Sesuai Estetika

Rencana penghijauan pemukiman Kepuluan Seribu, oleh Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) DKI Jakarta mendapat sambutan baik dari Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu.

jangan terlihat kumuh dan semrawut

Sekretaris Kabupaten Kepulauan Seribu, Ismer Harahap mengatakan, penghijauan tetap mengutamakan estetika dikawasan pulau.

"Kami menyambut baik rencana Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi DKI Jakarta yang ingin melakukan penghijauan di pulau pemukiman," kata Ismer, Rabu (27/1).

Lubang Biopori Cegah Genangan di Pulau Kelapa

Ia mengingatkan, Kepulauan Seribu sedang berbenah untuk destinasi lautnya. Oleh sebab itu, penghijauan di jalan utama dan gang pemukiman harus dijaga jangan sampai terlihat kumuh.

"Tugas warga nantinya menjaga dan merawat tanaman tersebut agar jangan terlihat kumuh dan semrawut," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye2834 personDessy Suciati
  2. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1993 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1623 personFakhrizal Fakhri
  4. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1507 personFakhrizal Fakhri
  5. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1188 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik