You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Posko Warga Kalijodo Dibuka di Kecamatan Tambora
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Posko Warga Kalijodo Dibuka di Kecamatan Tambora

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat membuka posko pendaftaran warga dalam rangka penataan Kalijodo RT 07/RW 010, Kelurahan Angke, Kecamatan Tambora.

Sejak pagi, warga RT 07 /RW 10 Kelurahan Angke sudah banyak yang datang ke kantor kecamatan untuk mendaftarkan diri

Posko sengaja dibuka di kantor Kecamatan yang lokasinya tidak jauh dari Kalijodo. Dua tenda pleton Polri telah didirikan di Jalan Tubagus Angke sejak Senin (15/2) malam.

"Sejak pagi, warga RT 07 /RW 10 Kelurahan Angke sudah banyak yang datang ke kantor kecamatan untuk mendaftarkan diri, termasuk menanyatakan seputar perpindahan sekolah anak-anak yang terkena penertiban di Kalijodo," kata Wakil Camat Tambora, Joko Suparno, Rabu (17/2).

Warga Kalijodo Pendaftar Rusun Diancam

Ia mengatakan, sebelumnya warga RT 07/RW 10 Kalijodo telah didata oleh ketua RT, Maryamah. Warga yang terdata sebanyak 87 kepala keluarga (KK).

"Besok, warga dipersilakan untuk mendaftarkan diri, kami siap mendata warga yang ingin direlokasi ke rusun, ikut pelatihan dan sebagainya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4042 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2783 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1757 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1561 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1424 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik