You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pulau Seribu Harus Zero Rabies
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

425 HPR di Pulau Seribu Divaksinasi

Suku Dinas Kelautan Pertanian dan Ketahanan Pangang (KPKP) Kepulauan Seribu menargetkan Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu bebas rabies. Upaya tersebut dilakukan seiring program Dinas KPKP Provinsi DKI Jakarta dalam rangka Key Performance Indicator (KPI).

Dengan jadwal yang ada, semua pulau pemukiman akan tervaksinasi HPR nya dan target kita Pulau Seribu zero rabies

"Beberapa pulau permukiman sudah kita datangi dan kita vaksin hewan penyebar rabies (HPR) nya," kata Sutrisno, Kasudin KPKP, Kepulauan Seribu, Kamis (17/3).

Menurutnya, sejak awal Maret 2016, terdata 425 ekor hewan yang diberikan vaksinasi anti penyakit rabies. Rinciannya, 419 Kucing dan enam ekor Anjing dari Pulau Panggang, Pulau Pramuka, Pulau Tidung, Pulau Payung dan Pulau Sebira.

Januari-Februari 905 HPR di Jakpus Divaksin

"Dengan jadwal yang ada, semua pulau pemukiman akan tervaksinasi HPR-nya dan target kita Pulau Seribu zero rabies," tandasnya.

Sementara itu, terkait penertiban hewan unggas, menurutnya, hal tersebut terakhir dilakukan di Kepulauan Seribu sekitar tahun 2014 silam yang dilakukan pada saat terjadinya kasus penyebaran virus flu burung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1485 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1475 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1225 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1200 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1124 personFolmer