You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
13 PMKS di Tanah Abang Terjaring Razia
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

13 PMKS di Tanah Abang Terjaring Razia

Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menggelar razia di Taman PB Rama RW 04, Jalan Talang Betutu Ujung, Kebon Melati, Tanah Abang. Hasilnya sebanyak 13 PMKS yang merupakan pemulung berhasil terjaring dan dibawa ke panti sosial.

Totalnya ada sekitar 13 PMKS yang terjaring

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat, Susana Budi Susilowati mengatakan, razia PMKS di kawasan Tanah Abang dilakukan para petugas Pelayanan Pengawasan dan Pengendalian Sosial (P3S). Para PMKS yang terjaring langsung digelandang ke Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya (PSBI) di Kedoya, Jakarta Barat.

"Nanti mereka di sana akan di-assesment agar mengetahui mereka akan ditaruh di panti mana," katanya, Rabu (13/4).

12 PMKS Terjaring Razia di Jaktim

Camat Tanah Abang, Hidayatullah menambahkan, penertiban PMKS di lokasi digelar untuk menindaklanjuti laporan masyakarat. Sebab keberadaan Taman PB selama ini dijadikan para PMKS sebagai tempat tinggal dan mengumpulkan barang bekas.

"Totalnya ada 13 PMKS yang terjaring," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4258 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1587 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1563 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik