You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
70 Petugas PPSU Papanggo Dilatih Tangani Kebakaran
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

70 Petugas PPSU Papanggo Dilatih Tangani Kebakaran

Sebanyak 70 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Papanggo, Kecamatan Tanjung Priok, dilatih menanggulangi kebakaran dini oleh Suku Dinas Penyelamatan dan Penanggulangan Bencana (PKP) Jakarta Utara.

Selain itu juga untuk membantu petugas Sudin PKP untuk mensosialisasikan pada warga

Kepala Suku Dinas Penyelamatan dan Penanggulangan Bencana Jakarta Utara, Satriadi Gunawan mengatakan, materi pelatihan penanggulangan kebakaran dini, seperti memadamkan api dengan menggunakan karung basah dan penggunaan alat pemadam ringan di halaman Kantor Kelurahan Papanggo demi meminimalisir musibah kebakaran di Jakarta Utara, khususnya di Kelurahan Papanggo.

"Selain itu juga untuk membantu petugas Sudin PKP untuk mensosialisasikan pada warga. Kemudian juga dapat membantu petugas untuk mengevakuasi warga saat terjadi kebakaran," ujar Satriadi, Rabu (25/5).

Pegawai DPR Diberikan Pelatihan Kebakaran

Dijelaskan Satriadi, hingga saat ini di Jakarta Utara terdapat 31 kelurahan. Dari total jumlah itu, sudah sebanyak 24 kelurahan yang PPSU-nya dilatih tangani kebakaran. Sisanya sebanyak tujuh kelurahan masih menunggu diberikan pelatihan yang sama.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye9129 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye3022 personNurito
  3. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2771 personNurito
  4. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1732 personFakhrizal Fakhri
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1547 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik