You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Laporan Qlue, Hemat Anggaran LJP
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Laporan Qlue Hemat Anggaran LPJ

Kepala Biro Tata Pemerintahan (Tapem) Sekretariat Daerah DKI Jakarta, Bayu Megantara mengatakan, aplikasi Qlue yang digunakan RT dan RW dapat mengurangi anggaran penggunaan kertas.

Aturan itu, ‎RT dan RW diwajibkan lapor kondisi wilayahnya melalui Qlue

"‎Kami berupaya paperless. Kurangi pemakaian laporan‎," ujarnya di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (26/5).

Dikatakan Bayu, sebelum adanya aplikasi Qlue itu, lurah yang ada di Ibukota selalu menggunakan kertas untuk membuat laporan yang dikirimkan setiap RT dan RW. Laporan itu sering membuat lurah kewalahan.

DKI Tuntut Kinerja RT/RW Lebih Maksimal

"Dulu Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) RT/RW satu kelurahan bisa menghabiskan tiga rim‎ kertas. Ini bikin lurah kesulitan," ucapnya.

Selain itu, ditambahkan Bayu, penerapan aplikasi Qlue sudah sesuai dengan landasan hukum positif karena diatur dalam SK Gubernur 903 Tahun 2016.

"Aturan itu, ‎RT dan RW diwajibkan lapor kondisi wilayahnya melalui Qlue," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4498 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1359 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1302 personDessy Suciati
  4. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1292 personFakhrizal Fakhri
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1264 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik