You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lurah-Camat Pulau Seribu Diminta Gelar Lomba HUT Kemerdekaan
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Lurah-Camat Diminta Gelar Lomba HUT Kemerdekaan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu meminta para lurah dan camat di wilayahnya menggelar lomba pada 17 Agustus 2016 nanti.

Pak Gubernur mengistruksikan lurah dan camat agar menggelar lomba

"Pak Gubernur mengistruksikan lurah dan camat agar menggelar lomba untuk memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-71," kata Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Senin (15/8).

3 Sekolah di Pulau Seribu Wakili LSS Tingkat Provinsi

Budi menjelaskan, persiapan lomba HUT ke-71 Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2016 mendatang di Pulau Pramuka saat ini telah mencapai 90 persen.

"Petugas upacara, seperti paduan suara, pengibar bendera, pemimpin upacara dan sebagainya sedang melakukan latihan," tuturnya.

Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) GOR Bahtera Jaya, Sumenah menambahkan, 30 anggota Paskibra saat ini tengah dikarantina di Wisma Nasional di Pulau Pramuka.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye14113 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1996 personNurito
  3. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye1756 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1384 personFolmer
  5. Wali Kota Jakut Resmikan JAK Penghubung Semper dan Sukapura

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1097 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik