You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Rusun Tipar Cakung Butuh Mobil Siaga
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Warga Rusun Tipar Cakung Butuh Mobil Siaga

Penghuni Rusun Griya Tipar Cakung, Jakarta Timur membutuhkan mobil yang siaga 24 jam di setiap blok. Nantinya, mobil ini bisa digunakan penghuni untuk keadaan darurat.

Ini untuk kebutuhan darurat warga dan dapat digunakan bersama-sama

Ketua RW 10 Cakung Barat, Moody J Prang menuturkan, mobil tersebut bisa digunakan jika ada penghuni yang sakit atau melahirkan untuk dibawa ke rumah sakit pada malam hari.

"Kami sangat membutuhkan adanya mobil yang siaga 24 jam di setiap blok. Ini untuk kebutuhan darurat warga dan dapat digunakan bersama-sama," kata Moody, Rabu (24/8).

Penghuni Rusun Tipar Cakung Banyak Tunggak Retribusi

Menurutnya, sejak adanya larangan parkir di dalam rusun, warga memarkirkan mobilnya di luar rusun. Yakni di pinggir jalan umum yang ada di samping rusun. Alhasil, kondisi halaman parkir menjadi lengang.

"Jadi kalau ada mobil yang siaga, bisa dimanfaatkan warga untuk keadaan darurat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1223 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1121 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1051 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye978 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye930 personAldi Geri Lumban Tobing