You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Basuki Paparkan Pembangunan Jakarta ke Ulama dan Tokoh Agama
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Basuki Minta Tempat Ibadah yang Lahannya Sempit Didata

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama meminta kepada warga dan tokoh agama untuk melaporkan jika ada tempat ibadah yang ingin diperluas. Hal ini untuk menjamin kenyamanan warga DKI beribadah.

Kalau ada tempat ibadah yang halamannya sempit, laporkan. Siapa tahu ada warga yang mau jual tanahnya, itu akan kami beli untuk memperluas tempat ibadah

"Kalau ada tempat ibadah yang halamannya sempit, laporkan. Siapa tahu ada warga yang mau jual tanahnya, itu akan kami beli untuk memperluas tempat ibadah. Kalau halamannya luas kan lebih enak," ujar Basuki, saat silaturahmi para ulama dan tokoh agama dan umaro, di Balai Kota DKI, Rabu (7/9).

Dalam kesempatan itu, Basuki juga memaparkan usaha dari Pemprov DKI untuk lebih mensejahterakan warga Ibukota.

Tokoh Agama Diminta Ikut Sosialisasikan Pilgub DKI

"Kami usahakan agar harga sembako bisa terus stabil. Harga beras yang sudah bisa kami kendalikan. Kedepan telur, jagung, daging akan kami usahakan agar bisa dikendalikan juga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24687 personTiyo Surya Sakti
  2. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye3191 personFolmer
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1420 personFakhrizal Fakhri
  4. Muhammad Anwar Ingatkan Jajaran di Pemkot Jaksel Bekerja Optimal

    access_time19-05-2025 remove_red_eye1101 personTiyo Surya Sakti
  5. Wali Kota Jakut Ajak Warga Hidup Sehat

    access_time18-05-2025 remove_red_eye984 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik