You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Gandeng GE Power Bangun PLTG
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

DKI Gandeng GE Power untuk Bangun PLTG

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menggandeng perusahaan energi asal Amerika Serikat, GE Power untuk membangun pembangkit listrik tenaga gas (PLTG). Sebab kebutuhan listrik di Jakarta saat ini cukup tinggi.

Kami harapkan mereka mau investasi untuk pembangkit listrik tenaga gas dan air bersih. Nanti kami bisa kerjasama. Kan kami butuh banyak untuk MRT, LRT dan 17 pulau reklamasi

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengatakan, beberapa proyek pembangunan di Ibukota membutuhkan pasokan listrik yang tinggi. Seperti untuk operasional Mass Rapid Transit (MRT), Light Rail Transit (LRT), serta kebutuhan listrik di 17 pulau reklamasi.

"Kami harapkan mereka mau investasi untuk pembangkit listrik tenaga gas dan air bersih. Nanti kami bisa kerjasama. Kan kami butuh banyak untuk MRT, LRT dan 17 pulau reklamasi," kata Basuki setelah bertemu Presiden Direktur GE Power Steve Bolze, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (22/9).

Basuki akan Ajak Pengusaha Singapura Berinvestasi di Jakarta

Basuki telah menunjuk PT Jakarta Propertindo (Jakpro) yang merupakan salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI untuk menjalin kerjasama ini. "Nanti mereka akan kerjasama dengan PT Jakpro, bussines to bussines," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2609 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2080 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1756 personFolmer
  4. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1638 personDessy Suciati
  5. Warga Ingin Program Mudik Gratis Terus Berlanjut

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1468 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik