You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
11 TPU di Jakarta Barat Steril Dari Makam Fiktif
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

11 TPU di Jakbar Diklaim Steril dari Makam Fiktif

Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat mengklaim 11 Taman Pemakaman Umum (TPU) di wilayahnya telah steril dari makam fiktif.

Dari tiga TPU tersebut, total makam fiktif ada 189 unit. Semuanya sudah kami tertibkan

Hal ini dibuktikan setelah ditertibkannya makam fiktif terakhir di TPU Tegal Alur Unit Islam, TPU Tegal Alur Unit Kristen dan TPU Joglo.

"Dari tiga TPU tersebut, total makam fiktif ada 189 unit. Semuanya sudah kami tertibkan," kata Uus Kuswanto, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat, Jumat 930/9).

307 Makam Fiktif Telah Dibongkar

Ia menyebutkan, 189 makam fiktif yang ditertibkan tersebar 164 unit di TPU Tegal Alur Unit Kristen, lima unit di TPU Tegal Alur Unit Islam dan 20 unit di TPU Joglo.

Menurut Uus, sebagian lahan makam fiktif yang ditertibkan saat ini telah dimanfaatkan kembali untuk memakamkan jenasah. Di TPU Joglo misalnya, dua dari 20 makam yang ditertibkan sudah digunakan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1227 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1154 personTiyo Surya Sakti
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1128 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1082 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1060 personNurito