You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
SDTA Bangun Turap Baru Sepanjang 300 Meter di Kapuk Muara
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Turap Saluran PHB Jl Vika Mas Rampung Desember

Pemerintah Kota (Pemkot) Adminitrasi Jakarta Utara, membangun turap Saluran Penghubung (PHB) Vika Mas di Jalan Vika Mas 1, Kelurahan Kapuk Muara, Penjaringan. Pembangunan turap sepanjang 150 meter di kedua sisi, ditargetkan rampung Desember mendatang.

Tujuannya untuk mencegah banjir di kawasan Kapuk Raya pada puuncak penghujan, Januari-Februari nanti

Kepala Seksi Tata Air Kecamatan Penjaringan, Sarkam mengatakan, pembangunan turap merupakan kelanjutan pengerjaan pembuatan embung Kapuk Muara. Keberadaan turap dan embung, nantinya diharapkan mampu meminimalisir potensi genangan di kawasan Kapuk Muara.

"Tujuannya untuk mencegah banjir di kawasan Kapuk Raya pada puncak penghujan, Januari-Februari nanti," Ujarnya, Senin (31/10).

Turap Ambrol di Saluran PHB Pinang Kali Jati Diperbaiki

Diakui Sarkam, saluran selebar 3,1 meter itu sudah ada dan sebagian sudah diturap di kedua sisi dan tersisa sepanjang 150 meter belum rampung.

Rencananya, diding bagian 150 meter turap dibangun dengan ketebalan bawah 50 sentimeter dan bagian atas 30 sentimeter dengan ketinggian 1,3 meter. Saat ini, pengerjaan sudah meliputi sekitar 20 meter.

"Total pengerjaan bagian turap kedua sisi mencapai 300 meter. Ditargetkan rampung akhir Desember," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 14.485 Wisatawan Telah Kunjungi Kepulauan Seribu

    access_time03-04-2025 remove_red_eye866 personAnita Karyati
  2. Wagub Rano Sapa Pengunjung Acara Lebaran di Jakarta

    access_time05-04-2025 remove_red_eye735 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Meningkat

    access_time04-04-2025 remove_red_eye703 personNurito
  4. 34.950 Pemudik Tiba di Stasiun Senen dan Gambir Hari Ini

    access_time04-04-2025 remove_red_eye694 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hari Lebaran, 26.581 Pemudik Tinggalkan Jakarta dari Stasiun Pasar Senen

    access_time31-03-2025 remove_red_eye689 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik