You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemberian Ikan Cupang untuk Kurangi Jentik Nyamuk
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Jakut Bagikan Ikan Cupang untuk Kurangi Jentik Nyamuk

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Utara membagikan ikan cupang kepada warga RW 08 Kelurahan Lagoa, Kecamatan Koja, Jakarta Utara. Pemberian dilakukan saat monitoring pelaksanaan kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN).

Kita bagikan ikan cupang ini untuk ditebar di tempat penampungan air warga

"Kita bagikan ikan cupang ini untuk ditebar di tempat penampungan air warga. Selain abate, nanti ikan cupang ini yang akan makan jentik nyamuk itu ditempat penampungan air," ujar M Effiskal, Asisten Kesejahteraan Rakyat (Askesra) Jakarta Utara, Jumat (4/11).

Dikatakannya, jentik nyamuk banyak yang bersarang di tempat yang tidak terdeteksi seperti ban bekas, pot kembang, dispenser dan sebagainya.

Kasus DBD di Lubang Buaya Tertinggi di Cipayung

"Harus rutin dicek dan dibersihkan, makanya dengan PSN rutin oleh Jumantik sangat besar manfaatnya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2677 personDessy Suciati
  2. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye2395 personTiyo Surya Sakti
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri
  4. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1042 personNurito
  5. Dukung Transportasi Umum Gratis di Jakarta, Bank DKI Luncurkan JakMob

    access_time12-05-2025 remove_red_eye1025 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik