You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Saluran PHB Jl Gedong Panjang Dibersihkan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Saluran PHB Jl Gedong Panjang Dibersihkan

Keberadaan saluran penghubung (PHB) di Jalan Gedong Panjang, RW 10, Kelurahan Pekojan, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat dibersihkan Pekerja Harian Lepas (PHL) Sudin Tata Air, Jakarta Barat.

Makanya, saluran tersebut saat ini sudah padat lumpur dan sampah hingga saat hujan air kerap meluap menggenangi jalan tersebut

Camat Tambora, Djaharuddin mengatakan, pembersihan lumpur saluran PHB selebar satu meter dan panjang 500 meter itu karena sudah lama tidak dibersihkan.

"Saluran tersebut saat ini sudah padat lumpur dan sampah sehingga kalau hujan air kerap meluap menggenangi jalan," ujar Djaharuddin, Rabu (7/12).

Pembangunan Sheet Pile Saluran PHB Karang Kendal Rampung

Agar saluran PHB kembali berfungsi normal, sebanyak 20 PHL Sudin Tata Air dikerahkan untuk melakukan pembersihan.

"Untuk memudahkan pembersihan, petugas PHL terlebih dahulu terpaksa membongkar titik-titik coran beton yang ditutup warga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4266 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1820 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1610 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1604 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1569 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik