You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakpus Gelar Apel Razia Miras
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Pemkot Jakpus Gelar Apel Razia Miras

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat menggelar apel persiapan razia minuman keras (miras), Selasa (13/12) malam. Apel yang digelar di halaman kantor Wali Kota Jakarta Pusat tersebut diikuti ratusan petugas gabungan Satpol PP, TNI dan Polri.

Saya minta hasil dari penertiban diinventarisir, kemudian menunggu untuk dimusnahkan

Wali Kota Jakarta Pusat, Mangara Pardede mengatakan, razia ini dilakukan untuk mengawasi peredaran miras yang tidak memiliki izin. Dirinya juga meminta kepada petugas dalam pelaksanaan penertiban dilakukan dengan sopan dan dengan penuh kewibawaan.

"Saya minta hasil dari penertiban diinventarisir, kemudian menunggu untuk dimusnahkan," kata Mangara saat memimpin apel, Selasa (13/12) malam.

Jakut Gelar Apel Kesiagaan Bencana

Ia menambahkan, razia yang serentak dilaksanakan di delapan kecamatan di wilayah Jakarta Pusat tersebut diharapkan dapat mengendalikan serta pengawasan miras di Jakarta Pusat.

"Saya minta tindak penjual miras yang tidak berizin," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24644 personTiyo Surya Sakti
  2. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye3092 personFolmer
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1390 personFakhrizal Fakhri
  4. Muhammad Anwar Ingatkan Jajaran di Pemkot Jaksel Bekerja Optimal

    access_time19-05-2025 remove_red_eye1073 personTiyo Surya Sakti
  5. Lima Taman di Jakarta Resmi Buka 24 Jam

    access_time16-05-2025 remove_red_eye1016 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik