You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Karang Taruna Diminta Berperan Aktif Dalam Pembangunan Manusia
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Bulan Bhakti Karang Taruna Digelar di Tanjung Barat

Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan bersama pengurus karang taruna menggelar Bulan Bhakti Karang Taruna tahun 2016 di RT 09/05, Tanjung Barat, Jagakarsa.

Kehadiran karang taruna harus dapat dirasakan manfaatnya

Pantauan Beritajakarta.com di lapangan, kegiatan tersebut diisi dengan bantuan sembako natura kepada para lanjut usia (lansia) dan dhuafa di wilayah Tanjung Barat.

Bentuk bantuan yang diberikan sendiri terdiri dari beras, mie instan dan minyak goreng.

Kelurahan Kapuk Wakili DKI Lomba Karang Taruna Nasional

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan, Mursidin Nasir mengatakan, karang taruna merupakan wadah pembinaan generasi muda di tingkat RT/RW. Karena itu pengurus dan anggota Karang taruna harus memainkan peran penting dalam program pembangunan manusia.

"Kehadiran karang taruna harus dapat dirasakan manfaatnya," tuturnya.

Ia menambahkan, peran Karang taruna dapat dirasakan melalui kegiatan bersifat kemanusiaan seperti ini. Khususnya terhadap warga lansia dan disabilitas.

"Peranan lainnya ikut membantu perangkat pemerintahan di tingkat kelurahan dan kecamatan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2520 personDessy Suciati
  2. Dukung Transportasi Umum Gratis di Jakarta, Bank DKI Luncurkan JakMob

    access_time12-05-2025 remove_red_eye991 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye963 personNurito
  4. Pembersihan Puing Sisa Kebakaran Cipinang Ditarget Rampung Hari Ini

    access_time15-05-2025 remove_red_eye775 personNurito
  5. 900 Anak Meriahkan Peringatan Hardiknas di Jakut

    access_time15-05-2025 remove_red_eye774 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik