You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Elbox Sampah di Kepulauan Seribu Belum Dialiri Listrik
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Operasional Elbox di Kepulauan Seribu Tunggu Aliran Listrik

Pengolahan sampah ramah lingkungan (Elbox sampah) yang dibangun Dinas Kebersihan DKI di Pulau Pramuka, Pulau Kelapa, Pulau Kelapa Dua dan Pulau Harapan, tinggal menunggu aliran listrik. Rencananya fasilitas ini akan beroperasi pada 2017.

Sudah kita koordinasikan ke dinas, tinggal penyambungan listrik dan operasionalnya saja

"Sudah kita koordinasikan ke dinas, tinggal penyambungan listrik dan operasionalnya saja. Tahun 2017 nanti sudah bisa beroperasi," ujar Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, Jumat (30/12).

Dikatakannya, soal penyambungan kabel listrik akan dilakukan oleh Sudin Perindustrian dan Energi Kepulauan Seribu. Sementara anggaran aliran listrik dan operasional dari Dinas Kebersihan yang nantinya akan dikelola oleh kelurahan setempat.

2017, Pulau Permukiman akan Dibangun Pembakaran Sampah

"Kapasitas pengolahannya lebih kecil dibanding insenerator yaitu sekitar 1,5 ton. Karena hanya untuk wilayah tingkat kelurahan saja," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16136 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3432 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2461 personNurito
  4. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1521 personFakhrizal Fakhri
  5. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1439 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik