You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PD Pasar Jaya Diminta Tingkatkan Nilai Aset
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

PD Pasar Jaya Diminta Tingkatkan Nilai Aset

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta meminta PD Pasar Jaya untuk meningkatkan nilai aset. Terutama, aset yang berada di kawasan strategis.

Keuntungan yang diperoleh PD Pasar Jaya nantinya dikembalikan untuk membangun pasar rakyat di Ibukota

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Mohamad Taufik mengatakan, sudah saatnya PD Pasar Jaya memikirkan agar lahan di lokasi strategis bisa lebih bernilai tanpa perlu mengeluarkan biaya investasi.

"Piihak ketiga dapat dilibatkan untuk mengelola lahan pasar strategis di Ibukota dengan prinsip saling menguntungkan," ujarnya, Selasa (24/1).

PD Pasar Jaya Diminta Cari Tambahan Suplai Cabai

Menurut Taufik, lahan pasar yang dikerjasamakan kepada pihak swasta nantinya dapat dijadikan bangunan komersial, seperti apartemen dengan fasilitas pasar modern dan sebagainya.

"Keuntungan yang diperoleh PD Pasar Jaya nantinya dikembalikan untuk membangun pasar rakyat di Ibukota," jelasnya.

Taufik menambahkan, para pedagang yang sudah lama membuka usaha di pasar yang dikerjasamakan kepada pihak ketiga juga harus diperhatikan. "Pedagang eksisting harus menjadi prioritas," tandasnya.

 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24735 personTiyo Surya Sakti
  2. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye3283 personFolmer
  3. Warga Kelurahan Gunung Apresiasi Sudin SDA Jaksel Gercep Keruk Kali Jelawe

    access_time23-05-2025 remove_red_eye1331 personTiyo Surya Sakti
  4. Kabar Gembira, Bansos KLJ, KPDJ dan KAJ Bulan Mei 2025 Mulai Dicairkan

    access_time24-05-2025 remove_red_eye1203 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Muhammad Anwar Ingatkan Jajaran di Pemkot Jaksel Bekerja Optimal

    access_time19-05-2025 remove_red_eye1144 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik