You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pendalaman Alur Usulan Utama di Musrenbang Kepulauan Seribu Utara
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Musrenbang Kepulauan Seribu Utara Bahas 56 Usulan

Musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, membahas 56 usulan yang akan diajukan ke tingkat kabupaten.

Hampir seluruh kelurahan mengajukan pendalaman alur di masing-masing dermaga yang ada di wilayahnya

Camat Kepulauan Seribu Utara, Toto Bondan mengatakan, sebagian besar usulan yang diajukan merupakan pembangunan fisik, terutama soal pendalaman alur di dermaga.

Pembangunan Alur Dermaga Pulau Sebira Dimulai April

"Hampir seluruh kelurahan mengajukan pendalaman alur di masing-masing dermaga yang ada di wilayahnya," ujar Toto, Rabu (8/3).

Selain pendalaman alur dermaga, pembangunan fisik lainnya adalah perbaikan jalan, pembuatan tanggul lingkar pulau, penambahan penerangan jalan dan pemasangan hidran pemadam kebakaran di setiap kelurahan.

"Semua usulan ini akan kita kawal di tingkat kabupaten agar selanjutnya dapat menjadi program pembangunan 2018 mendatang," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4287 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik