You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin PE Jamin Tidak Ada Turun Tegangan Saat Lebaran
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pasokan Listrik di Kepulauan Seribu Dijamin Aman Selama Libur Lebaran

Suku Dinas Perindustrian dan Energi (PE) Kepulauan Seribu menjamin pasokan listrik di Kepulauan Seribu selama libur lebaran aman dari pemadaman.

Kita sudah koordinasi dengan PLN dan mereka menjamin tidak ada pemeliharaan jalur hingga lebaran

"Kita sudah koordinasi dengan PLN dan mereka menjamin tidak ada pemeliharaan jalur hingga lebaran," ujar Melinda Sagala, Kepala Suku Dinas PE Kepulauan Seribu, Jumat (16/6). 

Meski demikian, kata Melinda, pihaknya mengawasi pasokan listrik di gardu listrik yang tersebar di sejumlah pulau. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya korsleting listrik saat cuaca buruk.

100 Rumah di Kepulauan Seribu akan Dapat Pemasangan Listrik Gratis

"Pengawasan rutin terus kita lakukan," katanya.

Ia menambahkan, saat ini pihaknya juga menambah pencahayaan di sejumlah titik berkumpulnya wisatawan. Termasuk di area makam dan pantai.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1458 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pemprov DKI Tetapkan UMSP 2025, Ini Rinciannya

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1386 personFolmer
  3. Operasi Modifikasi Cuaca Efektif Kurangi Curah Hujan di DKI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1292 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1267 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Raih Penghargaan Indeks Reformasi Hukum dari Kementerian Hukum RI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1134 personFolmer