You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sembilan Kendaraan Ditertibkan di Tanjung Priok
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Parkir Liar di Jl Bugis, Pengendara Ditindak Persuasif

Sebanyak sembilan pengendara kendaraan roda empat yang kedapatan parkir liar di Jl Bugis, Kelurahan Kebon Bawang, Tanjung Priok, Jakarta Utara, dilakukan penindakan secara persuasif.

Kalau masih diulangi, baru mereka akan dikenakan sanksi tegas

Kepala Sudin Perhubungan Jakarta Utara, Benhard Hutajulu mengatakan, bagi pengendara tersebut hanya diminta untuk memandatangani surat pernyataan bermaterai untuk tidak mengulangi perbuatannya.

"Kalau masih diulangi, baru mereka akan dikenakan sanksi tegas," ujar Benhard, Jumat (7/7).

Parkir Liar, 1.808 Kendaraan di Jakut Ditindak

Ia menambahkan, keberadaan parkir liar di Jl Bugis memicu terjadinya kemacetan dan rawan menyebabkan kecelakaan.

"Dalam penertiban ini kita kerahkan enam orang petugas. Kita ingin, tidak ada lagi parkir liar di Jakarta Utara," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2082 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati