You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Rembuk RW Kelurahan Pulau Tidung Hasilkan 30 Usulan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Rembuk RW Kelurahan Pulau Tidung Hasilkan 30 Usulan

Tahapan rembuk RW di Kelurahan Pulau Tidung telah dilaksanakan. Sebanyak 30 usulan warga berhasil diserap dan akan ditindaklanjuti pembahasannya.

Usulan warga masih didominasi pada pembangunan infrastruktur

"Usulan warga masih didominasi pada pembangunan infrastruktur. Seperti pembangunan kolam labuh kapal nelayan di sisi utara dan selatan, serta perbaikan Jembatan Cinta,"  ujar Cecep Suryadi, Lurah Pulau Tidung, Rabu (17/1).

Menurutnya, setelah melakukan rembuk RW, usulan yang telah terverifikasi langsung diinput untuk menjadi pembahasan di musyawarah rencana pembangunanh tingkat selanjutnya.

Gubernur Resmikan Rembuk RW 2018

"Sekarang sudah memasuki tahap penginputan data dari berbagai usulan warga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4297 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1731 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1643 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik