You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 2.700 Botol Miras Hasil Razia di Delapan Lokasi Dimusnahkan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

2.700 Botol Miras Hasil Razia di Jakpus Dimusnahkan

Sebanyak 2.700 botol minuman keras (Miras) serta ribuan liter miras oplosan dimusnahkan di halaman Mapolres Metro Jakarta Pusat. Ini merupakan hasil operasi bersama selama 2018.

Kita selalu bersinergi dan berkolaborasi dengan Polrestro Jakpus dalam melakukan razia miras

Wali Kota Jakarta Pusat Mangara Pardede mengatakan, minuman tersebut disita saat melakukan operasi cipta kondisi. Penanganan tak hanya merazia minuman beralkohol tanpa izin, tetapi juga pengamanan wilayah.

"Kita selalu bersinergi dan berkolaborasi dengan Polrestro Jakpus dalam melakukan razia miras," terangnya, Senin (9/4).

Wagub Minta Masyarakat Ikut Awasi Peredaran Miras

Sementara itu, Kapolres Jakarta Pusat Komisaris Besar (Kombes) Pol Roma Hutajulu menambahkan, miras didapati dari delapan titik rawan peredarannya. 

"Selain miras, kita juga amankan dua pelaku peracik miras oplosan," terangnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4283 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1702 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik