You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wagub Serahkan Hadiah Bagi Pemenang Lomba Majelis Taklim
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Wagub Serahkan Hadiah Bagi Pemenang Lomba Majelis Taklim

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno melakukan penyerahan hadiah bagi para pemenang lomba Majelis Taklim Tingkat Provinsi DKI Jakarta Tahun 2018, di Balai Kota DKI Jakarta, Jl Medan Merdeka Selatan, Gambir, Jakarta Pusat.

Terus kumandangkan syiar kebajikan di tengah-tengah masyarakat

Sandi menginginkan, para pemenang lomba dapat menjadi contoh bagi majelis taklim lain untuk berkontribusi dan memberikan manfaat bagi warga Jakarta.

"Terus kumandangkan syiar kebajikan di tengah-tengah masyarakat," kata Sandi, Selasa (15/5).

Gubernur Hadiri Pelantikan Pengurus Majelis Nasional KAHMI

Untuk majelis taklim yang belum berhasi menjadi juara, Sandi berpesan, agar tidak berputus asa dan terus berlatih untuk menjadi yang terbaik di tahun mendatang.

"Terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah terlibat dalam kegiatan yang semakin mempererat silaturahmi ini," tandasnya.

Untuk diketahui, Juara 1 Lomba Majelis Taklim Tingkat Provinsi DKI Jakarta berhasil diraih Majelis Taklim Roudhatun Nisa, Juara 2 Majelis Taklim Ar-Ruju', dan Juara 3 Majelis Taklim Nurul Hidayah.

Kemudian, Juara Harapan 1 Majelis Taklim As Sholihin, Juara Harapan 2 Majelis Taklim Durratun Nasihiin, dan Juara Harapan 3 Majelis Taklim Jam'yyatul Ummahat.

Selain mendapatkan piala, juga diberikan hadiah berupa uang pembinaan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik