You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
9.000 Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Takbiran dan Idul Fitri
.
photo doc - Beritajakarta.id

9.000 Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Takbiran dan Idul Fitri

Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta akan mengerahkan sekitar 9.000 petugas kebersihan saat malam takbiran dan Idul Fitri nanti.

Dengan banyaknya petugas yang tetap bekerja, Jakarta yang bersih tetap terjaga. Khususnya saat malam takbiran hingga Lebaran

Kepala Dinas LH DKI Jakarta, Isnawa Adji, mengatakan, pengerahan petugas di lima wilayah kota tersebut sebagai upaya menciptakan Jakarta tetap bersih dan nyaman.

Diungakapkan Isnawa, dari 10 ribu petugas kebersihan yang dimiliki, hanya 10 persen yang cuti bekerja saat malam takbiran dan Idul Fitri. Sisanya, sekitar 9.000 personel tetap bekerja seperti biasa.

Dinas LH Amankan Petugas Kebersihan Gadungan di Kebayoran Lama

"Dengan banyaknya petugas yang tetap bekerja, Jakarta yang bersih tetap terjaga. Khususnya saat malam takbiran hingga Lebaran," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4094 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2793 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1781 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1572 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1437 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik