You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Imbas Pendaftaran Manual Ojek Online Jalan Kemang Timur Sempat Macet
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Sudinhub Jaksel Urai Kemacetan di Jl Kemang Timur

Belasan petugas Sudin Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan dikerahkan untuk membantu mengurai kemacetan yang terjadi di Jl Kemang Timur.

Ini merupakan tindak lanjut dari laporan warga. Kami bantu urai kemacetan yang terjadi di Jalan Kemang Timur

Kepala Sudinhub Jakarta Selatan, Christianto mengatakan, kemacetan yang terjadi di Jl Kemang Timur disebabkan banyaknya warga yang mendaftar sebagai pengemudi ojek online. Akibatnya, kemacetan tak terhindarkan sejak pagi tadi.

"Ini merupakan tindak lanjut dari laporan warga. Kami bantu urai kemacetan yang terjadi di Jalan Kemang Timur," ujarnya, Jumat (16/11).

Sudin Perhubungan Jaksel Gelar Apel Kesiapsiagaan Banjir

Ditambahkan Christianto, pihaknya mengerahkan 17 petugas Sudinhub Jakarta Selatan.

"Selain itu kami juga melakukan koordinasi dengan perusahaan terkait agar kemacetan serupa tidak terulang lagi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3668 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1072 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye921 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye912 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye895 personNurito