You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Bazis Jakbar Jalankan Program Keluarga Mandiri Sejahtera
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Bazis Jakbar Jalankan Program Keluarga Mandiri Sejahtera

Badan Amal Zakat Infaq dan Shadaqah (Bazis) Jakarta Barat, mulai menjalankan program Keluarga Mandiri Sejahtera (KMS) yang fokus pada bidang ekonomi, kesehatan, pendidikan dan pemberdayaan masyarakat.

Kami membentuk tim yang bertugas memetakan keluarga pra sejahtera pada tiap RT dan RW

Kepala Bazis Jakarta Barat, Dedi Santosa mengatakan, program KMS  akan melibatkan pihak ketiga serta bantuan dari aparatur kecamatan dan kelurahan dalam memetakan keluarga pra sejahtera.

"Kami membentuk tim yang bertugas memetakan keluarga pra sejahtera pada tiap RT dan RW. Target sebanyak 12 kepala keluarga yang menerima program KMS," ujarnya,  Rabu (16/1).

Bazis Jakbar Renovasi 25 Rumah

Selain program KMS, lanjut Dedi, pihaknya pada tahun ini juga meluncurkan program Eco Masjid yakni pengelolaan sarana ibadah yang ramah lingkungan.

"Fokus program Eco Masjid yakni pengelolaan energi dan konservasi air serta pengendalian sampah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kelurahan Duren Sawit dan Pondok Bambu Deklarasikan STBM

    access_time03-05-2024 remove_red_eye6805 personNurito
  2. 60 Warga Manfaatkan Layanan Jemput Bola Pembuatan NIB

    access_time01-05-2024 remove_red_eye4070 personTiyo Surya Sakti
  3. PT JIEP Bakal Bangun Masjid, Salah Satu yang Terbesar di Jakarta Timur

    access_time03-05-2024 remove_red_eye3219 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Lebaran Betawi di Agro Cilangkap Berlangsung Meriah

    access_time04-05-2024 remove_red_eye3215 personNurito
  5. Yuk, Nobar Timnas versus Irak di Monas

    access_time02-05-2024 remove_red_eye3144 personBudhi Firmansyah Surapati