You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jaktim Gelar Penyuluhan Hukum Terpadu di Pasar Rebo
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Pemkot Jaktim Gelar Penyuluhan Hukum Terpadu di Pasar Rebo

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Timur menggelar penyuluhan hukum terpadu di Kantor Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur, Selasa (26/2).

Penyuluhan hukum terpadu ini diikuti oleh 80 peserta dari unsur Ketua RT/RW, LMK, FKDM dan tokoh masyarakat sekitar,

Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Timur, Usmayadi mengatakan, penyeluhan hukum ini digagas oleh Bagian Hukum Pemkot Jaktim bekerja sama dengan Bagian Hukum Provinsi DKI Jakarta, Kantor Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta, Badan Narkotika Nasional dan BPJS Kesehatan.

"Penyuluhan hukum terpadu ini diikuti oleh 80 peserta dari unsur Ketua RT/RW, LMK, FKDM dan tokoh masyarakat sekitar," ujarnya, Selasa (26/2).

Anies Imbau Semua Pihak Patuhi Pergub Pembinaan Pengelolaan Rusun Milik

Dikatakan Usmayadi, penyuluhan hukum terpadu ini merupakan salah satu upaya untuk penyebarluasan informasi dan pemahaman terhadap norma hukum serta peraturan perundang-undangan yang berlaku.

"Harapannya warga semakin sadar dan paham hukum," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Satgas SDA Bersihkan Saluran Air di Terminal Pulogadung

    access_time25-04-2024 remove_red_eye4473 personNurito
  2. PT JIP Hadirkan Penerangan Jalan Umum Pintar di Kawasan Gunawarman

    access_time25-04-2024 remove_red_eye3826 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. 113 Ribu Warga Non DKI Urus Kepindahan Dokumen Sesuai Domisili

    access_time25-04-2024 remove_red_eye3820 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Kesit B Handoyo Terpilih Jadi Ketua PWI Jaya 2024-2029

    access_time25-04-2024 remove_red_eye3659 personFolmer
  5. Rintik Hujan Basahi Jakarta Hari Ini

    access_time26-04-2024 remove_red_eye2721 personAnita Karyati