Ratusan Botol Miras Diamankan Petugas
access_time Rabu, 22 Mei 2019 10:50 WIB
remove_red_eye 1788
person Reporter : Nurito
person Editor : F. Ekodhanto Purba
Penyitaan ratusan botol miras ini dilakukan atas laporan warga,
Ratusan botol minuman keras (miras) dari berbagai merek diamankan petugas gabungan dari sejumlah tempat di Kecamatan Cipayung dan Makasar, Jakarta Timur.
Petugas Gabungan Amankan 46 Botol Miras di SetuCamat Cipayung, Fajar Eko Satriyo mengatakan, petugas gabungan yang dikerahkan terdiri dari unsur kelurahan, kecamatan, Satpol PP, Sudin Perhubungan, Sudin Sosial dan personel TNI/Polri.
"Penyitaan ratusan botol miras ini dilakukan atas laporan warga," ujarnya, Selasa (22/5).
Menurutnya, dari razia di wilayah Pondok Ranggon pihaknya berhasil mengamankan 174 botol miras dari berbagai merek.
Selain itu pihaknya juga melakukan razia di sejumlah kafe dan kamar kos di Jl Pintu II TMII, yang merupakan perbatasan wilayah Lubang Buaya Kecamatan Cipayung dan Pinang Ranti Kecamatam Makasar.
Berita Terkait
-
7.000 Botol Miras Dimusnahkan di Jaktim
access_timeJumat, 03 Mei 2019 17:04 WIB
remove_red_eye2004 personNurito
Berita Terpopuler
indeks