You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Sambut HUT DKI, Sudin Kehutanan Jakpus Percantik Sejumlah Spot dengan Dekorasi Bunga
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Sejumlah Titik di Jakpus Dipercantik dengan Dekorasi Bunga

Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat mempercantik sejumlah titik di wilayahnya dengan dekorasi bunga untuk menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-492 Kota Jakarta.

Kami kerjakan mulai tadi malam dari pukul 23.00 sampai 09.00 pagi,

"Kami kerjakan mulai tadi malam dari pukul 23.00 sampai 09.00 pagi," ujar Mila Ananda, Kepala Suku Dinas Kehutanan Jakarta Pusat, Kamis (20/6).

Mila menyampaikan, pihaknya mengerahkan 30 personel untuk mendekorasi bunga yang tersebar di sejumlah titik.

90 PJLP Sudin Kehutanan Jaktim Diedukasi Bahaya Narkoba

"Kami punya tim dekorasi. Baik untuk acara kewilayahan maupun untuk acara-acara besar. Tanggal 21 Juni bunga-bunganya sudah harus tertata baik," katanya.

Ia menyebutkan, sejumlah titik di wilayahnya yang dihias dengan dekorasi bunga seperti Patung Kuda Arjuna Wiwaha, Bundaran Hotel Indonesia (HI) dan sekitar area kantor Wali Kota Jakarta Pusat.

"Jenis bunganya tagetes erecta, torenia, silver dust, celosia, vinca, salvia dan pentas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3513 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1397 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1196 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye929 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye919 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik