You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Poktan Hijau Daun, Kembangkan Mie dari Sayuran Fugui
.
photo Agung Supriyanto - Beritajakarta.id

Poktan Hijau Daun Olah Fugui untuk Membuat Mie

Kelompok Tani (Poktan) Hijau Daun di Jalan Cempaka Putih Timur, RT 03/10, Kelurahan Cempaka Putih Timur, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, mengembangkan olahan mie dengan bahan dasar sayuran fugui.

Menjadi olahan sehat,

Ketua Poktan Hijau Daun, Rita Septiani mengatakan, pengembangan sayuran jenis fugui yang diolah menjadi bahan dasar membuat mie sudah dilakukan sejak 2018 lalu.

"Mie berbahan dasar sayuran fugui ini menjadi olahan sehat yang bisa menyiasati anak-anak untuk mengonsumsi sayuran," ujarnya, Senin (14/10).

Kepala Dinas KPKP Resmikan Toko Tani Indonesia Center

Ia menambahkan, selain untuk mie, sayuran fugui juga dijadikan sebagai bahan dasar pembuatan kerupuk.

"Animo masyarakat cukup tinggi. Kami akan terus kembangkan lagi dengan inovasi lainnya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1473 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1334 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1077 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1027 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye991 personDessy Suciati