You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 TPS Jalan Kali Baru Jadi Taman Cantik
.
photo Agung Supriyanto - Beritajakarta.id

Bekas TPS Sementara di Jalan Kali Baru Dibuat Taman

Lokasi bekas tempat pembuangan sampah (TPS) sementara di Jalan Kali Baru, Kelurahan Kramat, Senen, Jakarta Pusat, dibuat menjadi taman.

Kita namakan Taman Sedap Malam

Lurah Kramat, Suparjo mengatakan, pembuatan taman tersebut merupakan aspirasi warga dan pihak sekolah. Sebab, sebelumnya keberadaan TPS sementara tersebut lokasi berdekatan dengan Sekolah Dasar (SD) Negeri Kramat 01 dan 04.

"Kita buat taman karena keberadaan TPS sementara banyak dikeluhkan serta menganggu kenyamanan kegiatan belajar dan mengajar di sekolah," ujarnya, Senin (11/11).

Kantor Lurah Kramat Bakal Dilengkapi Bank Sampah

Suparjo menjelaskan, pembangunan taman di lahan seluas 60 meter persegi tersebut dilakukan secara swadaya bersama masyarakat setempat.

"Kita namakan Taman Sedap Malam. Alhamdulillah, sekarang lokasi tersebut menjadi indah dan asri," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2318 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1278 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1026 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye979 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye893 personAldi Geri Lumban Tobing