You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemkot Jakarta Barat Menerima Kunjungan Komisi A DPRD
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Pemkot Jakbar Terima Kunjungan Komisi A DPRD

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat menerima kunjungan kerja Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta.

Kami juga inventarisasi jalan yang rusak terkena banjir kemarin,

Kedatangan rombongan anggota dewan yang membidangi pemerintahan ini untuk mencari tahu data mengenai jumlah wilayah yang tergenang di Jakarta Barat saat hujan beberapa waktu lalu.

Pada kesempatan itu, Wali Kota Jakarta Barat, Rustam Effendi mengatakan, pihaknya akan memperbaiki sejumlah drainase, salurah penghubung (PHB) dan sheet pile kali yang belum seluruhnya tersambung.

Legislator dari Tujuh Daerah Kunker ke DPRD DKI Jakarta

"Kami juga inventarisasi jalan yang rusak terkena banjir kemarin," kata Rustam, Senin (13/1).

Sementara itu, Ketua Komisi A DPRD DKI Jakarta, Mujiyono mengatakan, kedatangan jajarannya hari ini untuk mendapatkan informasi aktual dari Pemkot Jakarta Barat terkait kondisi wilayah yang tergenang.

"Kami akan tinjau ke lapangan untuk mengetahui antara informasi dan sesungguhnya seperti apa," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1148 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1100 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2025 Disepakati Sebesar Rp 91,1 Triliun

    access_time28-10-2024 remove_red_eye991 personDessy Suciati
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye969 personDessy Suciati
  5. Posko Bersama Pilkada Jakarta di Kepulauan Seribu Resmi Beroperasi

    access_time27-10-2024 remove_red_eye895 personBudhi Firmansyah Surapati