You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
       Walikota Jakbar Resmikan Walkot Farm 4.0
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Walkot Farm 4.0 Jakarta Barat Diresmikan

Wali Kota Jakarta Barat, Rustam Effendi meresmikan Walkot Farm 4.0 di halaman Kantor Wali Kota Jakarta Barat di Jl Kembangan Raya No 2, Kembangan, Jumat (13/3).

Terima kasih kepada semua pihak,

Dikatakan Rustam, awalnya lokasi seluas 3.125 meter persegi ini hanya berupa taman. Kemudian ditambah fungsinya dengan dilengkapi area bermain, pertanian, tanaman obat keluarga serta edukasi.

Ada Rumah Buku di Walkot Farm Jakbar 4.0

Menariknya lagi, bagi pengunjung yang melakukan scan barcode tanaman menggunakan telepon pintar maka akan muncul informasi mengenai nama pohon, manfaatnya dan lain-lain.

Selain itu, sambung Rustam, dengan adanya rumah buku dan area bermain anak-anak akan timbul kreativitas, kemudian menjadi cerdas. Lokasi ini juga tampak berwarna sehingga diharapkan dapat menarik masyarakat untuk datang,

"Walkot Farm ini non APBD, ini dilengkapi Wi-Fi dan CCTV," katanya.

Ditambahkan Rudy., pembangunan Walkot Farm 4.0 melibatkan semua pihak seperti Sudin Kominfotik, Sudin PPAPP, Bank DKI dan seluruh kecamatan yang telah membuat stan.

"Terima kasih kepada semua pihak. Kami juga akan menambah fasilitas seperti toilet, serta tulisan dilarang bawa makanan, kemasan plastik dan sebagainya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 45 Personel Gulkarmat Jaksel Berhasil Padamkan Kebakaran di Lenteng Agung

    access_time22-04-2024 remove_red_eye6379 personTiyo Surya Sakti
  2. Pasar Murah di Kelurahan Pasar Minggu Diserbu Warga

    access_time24-04-2024 remove_red_eye3477 personTiyo Surya Sakti
  3. Sembilan Kendaraan Ditindak di Kembangan

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3390 personTP Moan Simanjuntak
  4. Pengelola Terminal Kampung Rambutan Lakukan Pembinaan Sopir Taksi Offline

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3334 personNurito
  5. Satgas SDA Bersihkan Saluran Air di Terminal Pulogadung

    access_time25-04-2024 remove_red_eye3238 personNurito