You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PKL di Taman Sari di Halau
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

PKL di Jalan Asemka Raya Dihalau Petugas

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Petugas Kecamatan Taman Sari, Jakarta Barat hari ini melakukan penghalauan terhadap sejumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di Jalan Asemka Raya dan Pintu Besar Utara. 

Hasilnya, sebanyak 15 PKL berhasil kami halau dan imbau agar mematuhi protokol kesehatan,

35 Warga Terjaring Operasi Tertib Masker di Taman Sari

Camat Taman Sari Risan H Mustar mengatakan, penghalauan tersebut merupakan bagian dari monitoring Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Hasilnya, sebanyak 15 PKL berhasil kami halau dan imbau agar mematuhi protokol kesehatan,” ujarnya, Jumat (25/9).

Ia menambahkan, kedepan pihaknya akan terus rutin melakukan monitoring PSBB disejumlah lokasi di Taman Sari dan melakukan penghalauan jika ada keramaian atau kerumunan, sebagai antisipasi pencegahan penularan COVID-19.

“Harapannya, penyebaran COVID-19 bisa diminimalisir," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4299 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1736 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik