You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
29 PMKS Terjangkau Operasi di Jakpus
.
photo doc - Beritajakarta.id

29 PMKS Terjangkau Operasi di Jakpus

Sebanyak 29  Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) terjangkau operasi pengendalian kegiatan masyarakat yang digelar aparat gabungan Pemkot Jakpus, Selasa (5/1) malam hingga Rabu (6/1) dinihari.

Kegiatan kami lakukan di delapan titik lokasi

Kepala Seksi PPNS dan Operasional Satpol PP Jakarta Pusat, Gatra Pratama Putra mengatakan, kegiatan yang melibatkan 50 personil gabungan dari unsur Satpol PP dan P3S Sudin Sosial ini sebagai upaya mencegah penyebaran COVID-19 pada masa PSBB transisi.

"Kegiatan kami lakukan di delapan titik lokasi," jelasnya, Rabu (6/1).

252 PMKS di GOR Ciracas Telah Dijemput Keluarga

Delapan titik ruas jalan yang disusuri petugas gabungan di antaranya Jalan HOS Cokroaminoto atau Flyover Menteng, Jalan Cianjur, Jalan Dr Kusuma Atmaja, Taman Latuharhari, Jalan MH Thamrin, Kolong Bundaran Semanggi, Jalan Jendral Sudirman dan Shelter Transjakarta Benhil

"Mereka yang terjangkau terdiri dari 24 pria dan lima perempuan. Mereka kami bawa ke GOR Benhil untuk didata petugas Sudin Sosial,"  pungkasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye13906 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Atasi Banjir, Gubernur Pramono Instruksikan Pembukaan Pintu Air

    access_time04-03-2025 remove_red_eye1009 personDessy Suciati
  3. Wali Kota Jakut Resmikan JAK Penghubung Semper dan Sukapura

    access_time10-03-2025 remove_red_eye839 personAnita Karyati
  4. Curah Hujan Ekstrem di Hulu Sebabkan Sungai Ciliwung Meluap

    access_time04-03-2025 remove_red_eye793 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Halte Petukangan Berganti Nama Menjadi Halte Petukangan D’Masiv

    access_time04-03-2025 remove_red_eye767 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik