You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
28 RPTRA di Jaksel Kembali Ditutup
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

28 RPTRA di Jaksel Kembali Ditutup

Sudin Pemberdayaan, Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (PPAPP) Jakarta Selatan, kembali menutup 28 ruang publik terpadu ramah anak (RPTRA) yang sempat dibuka saat PSBB Transisi.

RPTRA sama sekali tidak melayani kunjungan dan melakukan kegiatan

Kasudin PPAPP Jakarta Selatan, Fathur Rohim mengatakan, dari 61 RPTRA dii Jakarta Selatan pihaknya sempat membuka 28 RPTRA yang berada di zona hijau untuk area refeleksi dan jogging track.  

"Terhitung sejak 11 hingga  25 Januari 2021, 28 RPTRA itu kembali kami tutup total," ujarnya, Selasa (12/1).

RPTRA Krendang Ditutup Sementara Selama Pengerjaan Sheet Pile

Menurut Fathur, ditutupnya 28 RPTRA itu sesuai Pergub No 3 Tahun 2021 tentang peraturan pelaksanaan Perda No 2 Tahun 2020 tentang penanggulangan COVID -19, serta Keputusan Gubernur No 19 Tahun 2021 tentang pemberlakuan jangka waktu dan pembatasan aktivitas luar rumah masa PSBB ketat.

Selama ditutup, jelas Fathur, perawatan prasarana dan sarana RPTRA akan dilakukan masing - masing pengelola secara bergantian.

"RPTRA sama sekali tidak melayani kunjungan dan melakukan kegiatan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Personel Gabungan Gelar AKMP di RW 02 Kebon Pala

    access_time12-05-2024 remove_red_eye1826 personNurito
  2. Gerimis Basahi Sebagian Jakarta Siang Ini

    access_time12-05-2024 remove_red_eye1825 personAnita Karyati
  3. 1.461 Penumpang Tiba di Terminal Terpadu Pulogebang

    access_time12-05-2024 remove_red_eye1821 personNurito
  4. 42.878 Wisatawan Kunjungi Kawasan Monas

    access_time12-05-2024 remove_red_eye1789 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Libur Panjang, Ancol Disambangi 130.000 Wisatawan

    access_time12-05-2024 remove_red_eye1738 personAnita Karyati