You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Waspada, Kabel PLN Jatuh Di Tanah Abang 3
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Waspada, Kabel Listrik Jatuh di Jl Tanah Abang 3

Pengendara bermotor diimbau berhati-hati saat melewati Jalan Tanah Abang 3, tepatnya dari Jalan Kesehatan menuju Jalan Abdul Muis, Kelurahan Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat. Pasalnya, di lokasi ini terdapat kabel listrik yang jatuh melintang di tengah jalan.

Kabel jatuh sejak tadi malam. Kami tutup sementara karena khawatir jatuh korban

Julius (23), menjelaskan, kabel listrik yang terjatuh itu diketahui milik PT PLN. Agar pengendara tidak tersangkut atau tersengat aliran listrik, warga berinisiatif menutup akses jalan tersebut dengan bangku dan penanda seadanya.

"Kabel jatuh sejak tadi malam. Kami tutup sementara karena khawatir jatuh korban," kata Julius, Jumat (17/4).

Galian PLN di Jalan Matraman Ganggu Kenyamanan

Lurah Petojo Selatan, Edy Suprianto mengaku sudah berkoordinasi ke Posko Walikota Jakarta Pusat agar kabel PLN tersebut segera diperbaiki.

“Langsung kita lapor ke Posko Walikota. Tidak lama kemudian petugas PLN langsung datang ke lokasi untuk melakukan perbaikan, “ ujar Edy.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4296 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1841 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1729 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1642 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1618 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik