You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Basuki Lepas Keberangkatan Kafilah STQ Provinsi DKI Jakarta
.
photo doc - Beritajakarta.id

Jakpus Waspadai Penyebaran Rabies

Suku Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) Jakarta Pusat terus mewaspadai penyebaran rabies dengan vaksinasi hewan peliharaan. Sejak Januari hingga Agustus, tercatat sudah 1.404 hewan penyebar rabies (HPR) diberikan vaksinasi.

Total hingga 7 Agustus kemarin sudah 1.404 ekor hewan yang divaksi anti rabies, yang terdiri dari 925 anjing,  467 kucing, 11 kera dan 1 musang

"Total hingga 7 Agustus kemarin sudah 1.404 ekor hewan yang divaksi anti rabies, yang terdiri dari 925 anjing,  467 kucing, 11 kera dan 1 musang, " kata M Muljadi, Kepala Suku Dinas KPKP Jakarta Pusat, Senin (10/8).

Dikatakan Muljadi, pemberian vaksin ini sudah digelar di Kecamatan Tanah Abang, Johar Baru, Senen dan Kecamatan Menteng. Sedangkan empat kecamatan lain masih menunggu giliran, yakni Kecamatan Kemayoran,  Cempaka Putih,  Sawah Besar dan Kecamatan Gambir.

Cegah Rabies, 1.200 Hewan Divaksinasi

"Petugas di lapangan selalu rutin melakukan vaksinasi setiap tahunnya, dengan sistem jemput bola,” ujar Muljadi.

Menurut Muljadi, dasar hukum dari pelaksanaan vaksinasi tersebut yakni Perda Nomor 11 Tahun 1995 tentang Pengawasan Hewan Rentan Rabies Serta Pencegahan dan Penanggulangan Rabies di DKI Jakarta.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4050 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2783 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1758 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1561 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1425 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik