You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Walikota Jaksel Berharap Budaya Betawi Jangan Punah
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Walikota Jaksel: Harus Ada Muatan Lokal Budaya Betawi

Payung hukum mengenai pelestarian budaya betawi telah disahkan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Selasa (18/8) kemarin. Diharapkan dengan di peraturan daerah tersebut, akan diikuti dengan muatan lokal di sekolah-sekolah.

Meski ada perda, harus ada muatan lokal budaya Betawi, jangan sampai budaya Betawi musnah

"Meski ada perda, harus ada muatan lokal budaya Betawi, jangan sampai budaya Betawi musnah," kata Tri Kurniadi, Walikota Jakarta Selatan, Rabu (19/8).

Menurut Tri, penguatan peraturan tersebut dapat diterapkan di setiap sekolah. "Di setiap kecamatan di Jakarta Selatan juga mempunyai bengkel seni, masyarakat bisa menyalurkannya," ujarnya.

DPRD Sahkan Perda Pelestarian Kebudayaan Betawi

Burhanudin, salah seorang seniman Betawi menyambut baik adanya perda yang menguatkan payung hukum pelestarian budaya Betawi.

"Kalau pemerintah mendukung dan masyarakat penonton antuisias maka seniman harus kreatif dan modern, mudah-mudahan seni Betawi makin terangkat," katanya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4508 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1370 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1308 personDessy Suciati
  4. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1273 personFolmer
  5. Pejabat yang akan Dilantik Diingatkan Gunakan Transportasi Umum

    access_time07-05-2025 remove_red_eye802 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik