You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Wagub Sebut Peminat PPSU Lebih dari 7 Ribu
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Antusias Warga Jadi PPSU Cukup Tinggi

Antusias warga untuk menjadi tenaga Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) ternyata cukup tinggi. Terbukti, jumlah yang melamar kerja di bidang ini sudah lebih dari tujuh ribu.  

"Informasi sampai kemarin itu sudah tujuh ribu pendaftar."

Hal ini diutarakan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno, Jumat (25/4), usai memimpin upacara peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXIX 2025 di Halaman Balai Kota, Jumat (25/4).

"Informasi sampai kemarin itu sudah tujuh ribu pendaftar. Hari ini berapa tentunya kita belum menghitung," katanya.

Rano Rutin Naik Transjakarta ke Kantor Tiap Senin

Gubenur Pramono Anung menambahkan, banyaknya pelamar kerja itu merupakan sebuah realita tingginya angka kebutuhan masyarakat yang ingin bekerja. 

Karena itu, Pram menegaskan pihaknya bakal melayani pendaftaran sampai seluruh prosesnya selesai.

"Nanti prosesnya akan dilakukan secara terbuka. Kami sudah memutuskan dalam rapat, wali kota yang harus bertanggung jawab untuk proses pendaftaran ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24562 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2935 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye2914 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1347 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1154 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik