You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Jalan Kelurahan Ulujami Marak PKL Diatas Saluran
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Jl Kelurahan Ulujami Marak Bangunan di Atas Saluran

Keberadaan bangunan yang berdiri di atas saluran terlihat marak di Jl Kelurahan Ulujami, Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Kondisi demikian tentu saja menyulitkan petugas untuk membersihkan saluran lantaran terhalang bangunan. 

Para PKL sudah kami panggil ke kantor untuk mengikuti sosialisasi agar tidak berjualan di atas saluran

Lurah Ulujami, Guguk Tri Rahayu mengatakan, pihaknya sudak melakukan sosialisasi kepada para pedagang untuk tidak mendirikan bangunan di atas saluran air.

"Para PKL sudah kami panggil ke kantor untuk mengikuti sosialisasi agar tidak berjualan di atas saluran," ujar Tri, sapaan akrabnya, Jumat (2/10).

52 Petugas PPSU Keruk Saluran Ulujami

Dikatakan Tri, pihaknya memang belum memberikan surat peringatan kepada para PKL itu lantaran mereka sepakat untuk membongkar sendiri bangunan miliknya.

"Jika tidak dibongkar oleh pemiliknya, tentuk kami yang akan membongkarnya," tegas Tri.

Ditambahkan Tri, pihaknya juga sudah menunda penertiban selama satu bulan agar para pedagang meninggalkan lokasi tersebut. "Sekarang tidak ada lagi penundaan. Sosialisasi sudah dilakukan, jika masih membandel akan kami bongkar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye10087 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye2775 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2163 personNurito
  4. Pramono Ingin Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Internasional

    access_time19-04-2025 remove_red_eye1667 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Pemprov DKI Gratiskan Transportasi Umum pada 24 April 2025

    access_time18-04-2025 remove_red_eye1171 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik